Sunday, September 30, 2018

Tagging link Hreflang Attribute Pada Bahasa Pemrograman HTML

Tagging <link> Hreflang Attribute Pada Bahasa Pemrograman HTML




Tagging link Hreflang Attribute Pada Bahasa Pemrograman HTML - JOKAM INFORMATIKA

Jokam-Informatika.com - Sebuah deklarasi konten yang digunakan merupakan hal yang sangat wajib apabila anda memiliki keinginan yang kuat untuk mendirikan sebuah website yang besar, dengan adanya penentuan jenis bahasa maka website anda menjadi lebih terarah di dalam pencarian online seperti serta engine google. Setiap website memiliki tujuan target negara masing-masing yang menjadikan nilai tersendiri di mata pencarian online, sehingga hal ini mutlak anda lakukan jika anda developer website namun apabila tidak maka hal ini bukan kewajiban untuk anda.

Nah, salah satu atribut yang dimiliki Tag Link adalah "Hreflang".

Seperti apakah fungsi dari Atribut Hreflang pada Tag Link pada HTML ?

Simak ulasan berikut ini untuk mengetahuinya,

Hreflang - Adalah salah satu atribut yang ada pada pemrograman html dan dimiliki oleh tag Link, fungsi utamanya adalah menentukan jenis bahasa negara mana yang digunakan pada penerapan koding. Dimata google, hal ini merupakan sebuah penerapan yang cukup penting karena sistem pencarian akan merefrensikan website anda kepada banyak orang untuk target konten bahasa yang anda miliki sehingga target visitor negara yang anda bahas akan sesuai dengan tingkat pencarian banyak orang di negara yang anda tuju. Misalkan, anda membahas konten bahasa inggris dan anda memberi label hreflang " en " yang berarti inggris maka visitor anda akan dominan berasal dari negara inggris karena konten anda disarankan oleh google pada berbagai orang yang ada di negara inggris.

Apabila sobat ingin menerapkannya pada website kalian maka sobat dapat mempelajari cara pengkodean di bawah ini :


Syntax :

<link hreflang="Value">

Penerapan Syntax :


<link rel="stylesheet" type="text/css" href="style.css" hreflang="en">


Value Hreflang Link :

No.

Value

Fungsi

1

language_code
Berfungsi untuk mendefinisikan kode bahasa yang dimuat pada halaman dokumen website.


Ingin mencobanya ?
Klik disini : JALANKAN CODE


Ingin Kembali ke <link> Tagging ?
Klik disini : Tagging <link> HTML



Mungkin itu yang dapat saya sampaikan didalam artikel saya yang berjudulkan Tagging <link> Hreflang Attribute Pada Bahasa Pemrograman HTML.
Semoga apa yang sudah saya sampaikan dapat bermanfaat bagi anda maupun orang lain yang ingin mengetahui tentang Tagging <link> Hreflang HTML.
Sekian dan terimakasih.
Load Disqus Comments Hide Disqus Comments