Tagging <input> Formaction Attribute Pada Bahasa Pemrograman HTML
Jokam-Informatika.com - Form atau formulir pada pemrograman HTML adalah sebuah metode yang berguna untuk mendapatkan data pengguna untuk keperluan pendaftaran ataupun login kedalam situs. Form dalam bahasa indonesia lebih kita kenal dengan formulir atau pendaftaran, namun dengan digunakannya pada HTML maka fungsinya dapat diterapkan secara online yakni kedalam website atau server hosting. Sehingga pengunjung tidak usah memerlukan waktu untuk terbuang demi mendatangi tempat pemilik website guna keperluan pendaftaran dan juga login user.
Nah, salah satu atribut yang dimiliki Tag Input adalah "Formaction".
Nah, salah satu atribut yang dimiliki Tag Input adalah "Formaction".
Seperti apakah fungsi dari Atribut Formaction pada Tag Input pada HTML ?
Simak ulasan berikut ini untuk mengetahuinya,
Formaction - Adalah salah satu atribut yang diterapkan pada Tag Input pada HTML dan memiliki fungsi untuk pendaftaran online atau metode login lainnya. Selain guna untuk pendaftaran, atribut ini digunakan untuk menentukan kemana data akan dikirim. Sehingga pengguna dapat memilih sesuai server yang akan ia gunakan dalam pendaftaran atau login. Karena Formaction dapat menangani pengiriman data pada sebuah form sesuai ketentuan pembuatnya, sehingga satu formulir memungkinkan memiliki lebih dari 2 tombol yang mana memang digunakan sebagai alternatif apabila beberapa server sedang mengalami kendala.
Apabila sobat ingin menerapkannya pada website kalian maka sobat dapat mempelajari cara pengkodean di bawah ini :
Apabila sobat ingin menerapkannya pada website kalian maka sobat dapat mempelajari cara pengkodean di bawah ini :
Syntax :
<input formaction="Value">
Penerapan Syntax :
<form action="Server1">
Nama Lengkap : <input type="text" name="fullname"><br>
Nilai Sekolah : <input type="number" min="0" max="40" name="score"><br>
Asal Sekolah : <input type="text" name="school"><br>
<input type="submit" value="Kirim ke Server 1"><br>
<input type="submit" formaction="Server2" value="Kirim ke Server 2">
</form>
Value Formaction Input :
|
|
|
1
|
URL
|
Berfungsi untuk mendefinisikan destinasi atau tujuan mana data form input akan dikirim, pembuatnya juga bisa menggunakan atribut lebih dari 2 dalam 1 form yang sama didalamnya. |
Ingin mencobanya ?
Klik disini : JALANKAN CODE
Ingin Kembali ke <input> Tagging ?
Klik disini : Tagging <input> HTML
Mungkin itu yang dapat saya sampaikan didalam artikel saya yang berjudulkan Tagging <input> Formaction Attribute Pada Bahasa Pemrograman HTML.
Semoga apa yang sudah saya sampaikan dapat bermanfaat bagi anda maupun orang lain yang ingin mengetahui tentang Tagging <input> Formaction HTML.
Sekian dan terimakasih.